Rabu, 27 November 2013

PROGRAM PENDIDIKAN
SMK Pariwisata BGI Tabanan menyediakan Program Pendidikan dan Pelatihan dalam Bidang Program Studi Keahlian dan Program Studi Tambahan yaitu :

1.     AKOMODASI PERHOTELAN
Kejuruan ini melatih Para Siswa untuk dapat menjadi lulusan yang mampu :
- Bekerja sebagai Resepsionis Hotel, yaitu  menerima Tamu tiba dan menghandel Tamu berangkat.
-   Bekerja sebagai Penata Ruangan Hotel ( Room Boy / Room Maid / Houseman / Housemaid )
-   Berkomunikasi dalam Bahasa Inggris Hotel.
-   Bekerja di Kapal Pesiar


                                RECEPTIONIST
  
                                    HOUSEKEEPING


2.   TATA BOGA
             Kejuruan ini melatih Para Siswa untuk    dapat  Menjadi lulusan yang mampu :

-       Bekerja sebagai Juru Masak Hotel / Restoran  Profisional ( cook )

-      Bekerja sebagai Pramusaji di Restoran Hotel/Restoran

-     Bekerja di bagian Bar Hotel yang    mampu meracik minuman ( Mix Drink )
-     Bekerja di Kapal Pesiar
 

                           TATA HIDANGAN
                           
                                TATA BOGA
Next
Posting Lebih Baru
Previous
This is the last post.

0 komentar:

Posting Komentar